Ternyata Sering Open BO, Mertua Tega Bunuh Menantu Hamil 7 Bulan

Jumat 03-11-2023,18:03 WIB
Editor : Hayatullah

"Korban bersama anaknya yang ada di dalam kandungan dinyatakan meninggal dunia oleh tim medis," ujarnya.

K melancarkan aksinya saat anaknya yakni suami FAH sedang bekerja.

Setelah menggorok korban dengan menggunakan pisau, K sempat kabur dan bersembunyi ke rumah tetangga. (*)

Kategori :