AJANG Piala Dunia U-17 sudah memasuki hari kedua, Sabtu (11/11/2023), akan ada empat pertandingan yang akan berlangsung. Dan grup C dan grup D kali mendapatkan kesempatan untuk tampil.
Dua negara raksasa sepakbola dunia yakni Timnas Argentina U-17 dan Timnas Brazil U-17 kali ini mendapat kesempatan untuk memainkan laga perdananya.
Grup C dihuni oleh Brasil, Inggris, Iran, dan Kaledonia Baru. Sementara itu, grup D diisi Argentina, Jepang, Polandia, dan Senegal yang akan bersaing tentunya.
BACA JUGA : Link Download Mechamato Musim 2 - Episode 1 HD
Untuk pertandingan pertama di grup C ad sang juara bertahan Brazil yang akan menghadapi lawan kuat dari Asia yakni, Iran.
Kemudian masih dari grup yang sama, ada negara besar lainnya yakni Inggris yang juga akan tampil menghadapi Kaledonia Baru.
Berpindah ke grup D, Argentina akan mengawali langkahnya dengan menghadapi Senegal U-17. Penampilan dari tim Tango tentunya sangat dinantikan di ajang ini.
BACA JUGA : Sinopsis Godzilla x Kong: The New Empire Film yang Bakal Tayang di Tahun 2024
Masih dari grup yang sama, ada juga wakil Asia lainnya yaitu Jepang yang akan tampil berhadapan dengan Polandia di partai perdana.
Berikut Jadwal Pertandingan Hari Kedua Piala Dunia U-17 Yang Berlangsung di Indonesia, Sabtu (11/11/2023).
Pukul 17.00 WITA
Grup C
Timnas Kaledonia Baru U-17 vs Timnas Inggris U-17
Grup D