Terus Berbenah, RSUD Karawang Tingkatkan Sarana Untuk Penunjang Kualitas Layanan

Senin 25-03-2024,09:56 WIB
Reporter : Rizki Andika
Editor : Rizki Andika

Dengan berbagai upaya ini, RSUD Karawang berharap dapat terus meningkatkan kepuasan pasien dan tetap menjadi pilihan utama bagi masyarakat Kabupaten Karawang. "Kami berkomitmen untuk terus berbenah demi memberikan pelayanan yang terbaik bagi masyarakat," tegas Hermawan.

Kategori :