Dinas PUPR Karawang Mulai Proses Peningkatan Jalan Jati-Kobakbiru, Fokus pada Peningkatan Akses

Rabu 07-08-2024,09:26 WIB
Reporter : Rizki Andika
Editor : Rizki Andika

Masyarakat sekitar menyambut baik proyek peningkatan jalan ini, dengan harapan bahwa jalan yang lebih baik akan memberikan kenyamanan dan keamanan yang lebih saat mereka beraktivitas. "Kami sangat mendukung proyek ini, karena jalan yang lebih baik akan membuat perjalanan kami lebih lancar dan aman," ujar salah satu warga setempat.

 

Dengan adanya peningkatan jalan Jati-Kobakbiru, diharapkan arus lalu lintas di wilayah tersebut akan semakin lancar, yang pada akhirnya akan mendukung pertumbuhan ekonomi lokal dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat di Kecamatan Telukjambe Barat.

Kategori :