Enggak Perlu Kebengkel, Begini Cara Mudah Mengganti Rantai dan Gear Sepeda Motor

Enggak Perlu Kebengkel, Begini Cara Mudah Mengganti Rantai dan Gear Sepeda Motor

ilustrasi gambar--

Proses melepas gear set di Motor Kamu

Melepas Baut Pada Gear Belakang

Proses melepas gear set di Motor Kamu/Foto/Carmudi Indonesia

BACA JUGA:Sinopsis, Streaming dan Download Seijo No Maryoku Wa Bannou Desu Season 2 Episode 11 Subtitle Indonesia

5. Bila sudah semua kamu lakukan, sekarang waktunya tinggal memasang gear set baru yang sudah Anda siapkan.

Proses pemasangan kembali/Foto/Carmudi Indonesia

Jangan lupa urutan atau letak baut pasang secara benar sesuai peruntukannya. Agar lebih memudahkan bila Anda pertama kali melakukan ini, ambil kertas putih letakkan baut yang dilepas sesuai urutannya.

Jangan lupa setelah terpasang semuanya gear dan rantai jangan lupa menyetel kekencangan rantai. Untuk penyetelan rantai, usahakan rantai jangan terlalu kendor atau kecang.

BACA JUGA:Sinopsis dan Link Nonton Forbidden City Cop (1996) : Stephen Chow Penjaga Kota Terlarang yang tak Tahu Kungfu

Samakan setelan baut rantai, dimana ada patokan garis di sebelah kanan dan kiri. Keduanya harus sama peletakannya bila tidak posisi gear akan miring, ini yang menyebabkan gear dan rantai cepat aus. (crmd/ihm)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: