Menurunkan Resiko Kanker, Ini Lima Manfaat Jeruk Nipis untuk Kesehatan

Menurunkan Resiko Kanker, Ini Lima Manfaat Jeruk Nipis untuk Kesehatan

ilustrasi gambar, Jeruk Nipis--

KARAWANGBEKASI.DISWAY.ID - Jeruk nipis merupakan jenis tumbuhan yang masuk ke dalam suku jeruk-jerukan, tersebar di Asia dan Amerika Tengah, dikenal juga sebagai jeruk pecel. 

Jeruk nipis juga merupakan salah satu bahan alami yang diketahui memiliki banyak manfaat untuk kesehatan.

Hal ini karena jeruk nipis memiliki kandungan vitamin C yang tinggi, yang memiliki sifat antioksidan dan astringen.

Seperti yang kita ketahui, vitamin c dapat membantu melindungi kulit dari kerusakan akibat radikal bebas.

BACA JUGA:Nonton Ninja Kamui Episode 2 Subtitle Indonesia

Meski demikian, perlu diingat bahwa jeruk nipis juga memiliki sifat asam yang dapat menyebabkan beberapa efek samping bagi beberapa orang yang sensitif dengan rasa asam.

Namun terlepas dari hal itu, jeruk nipis disebutkan kaya akan senyawa aktif, seperti flavonoid, limonoid, kaempferol, quercetin, dan asam askorbat.

Dilansir dari berbabagi sumber, senyawa-senyawa tersebut ternyata berperan untuk antioksidan dalam tubuh dan dapat menangkal radikal bebas.

Oleh karenanya, berikut beberapa manfaat jeruk nipis untuk kesehatan, yang perlu kamu ketahui.

BACA JUGA:Nonton House of Ninjas (2024) Subtitle Indonesia

1. Meningkatkan Imunitas Tubuh

Kandungan Vitamin C dalam jeruk nipis sangat baik untuk meningkatkan daya tahan tubuh dan melindungi ancaman penyakit serta infeksi.

Selain itu, vitamin C juga merangsang produksi kolagen (collagen) sehingga mampu mengurangi peradangan dan dapat mempercepat pemulihan luka.

2. Menyehatkan Kulit

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: berbagai sumber