Para Pelaku Tak Punya Hati, Gadis Penderita Tumor Ini Berhenti Sekolah karena Dibully

Para Pelaku Tak Punya Hati, Gadis Penderita Tumor Ini Berhenti Sekolah karena Dibully

Gadis Penderita Tumor Ini Berhenti Sekolah karena Dibully--radar cirebon

Meskipun biaya pengobatan dicover BPJS, namun biaya untuk keperluan pergi berobat, memerlukan biaya yang tidak sedikit.

"Meskipun dicover BPJS, tapi biaya sekali berobat memakan lebih dari 3juta rupiah untuk biaya ambulans dan biaya hidup. Sekali berobat memakan waktu 3-4 hari di Bandung," sebutnya.

Menurutnya, biaya berobat Fitri sempat dibantu oleh pihak Pemerintahan Desa setempat.

"Pihak desa pernah membantu biaya berobat Fitri pakai dana desa namun habis terpakai sekali berobat," tutupnya. **

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: