Inilah 5 Hal Seputar Dunia Kampus yang Wajib Diketahui Mahasiswa Baru

Inilah 5 Hal Seputar Dunia Kampus yang Wajib Diketahui Mahasiswa Baru

Seputar dunia kampus bagi maba--picture by www.medcom.id

2. Gaya Belajar Auditori:

   - Berbicara kepada diri sendiri saat bekerja

   - Mudah terganggu oleh keributan

   - Menggerakkan bibir mereka dan mengucapkan tulisan di buku ketika membaca

   - Senang membaca dengan keras dan mendengarkan

   - Dapat mengulangi kembali dan menirukan nada, birama, dan warna suara

   - Merasa kesulitan untuk menulis, tetapi hebat dalam bercerita

   - Lebih suka musik daripada seni

   - Belajar dengan mendengarkan dan mengingat apa yang didiskusikan dari pada yang dilihat

   - Suka berbicara, suka berdiskusi, dan menjelaskan sesuatu panjang lebar.

3. Penyesuaian dengan Kegiatan Kuliah:

Kegiatan kuliah yang berbeda dengan jadwal sekolah akan menuntut mahasiswa baru untuk beradaptasi. Selain itu, mahasiswa juga perlu berlatih menjadi anak rantau.

BACA JUGA:Inilah Rahasia Tips dan Trik Gaya Hidup Hemat bagi Mahasiswa Kos yang Harus Kamu Tahu

4. Persiapan untuk Masa Setelah Lulus:

Mahasiswa juga perlu mempersiapkan diri untuk masa setelah lulus, yaitu dunia kerja. Oleh karena itu, memupuk hobi untuk ditekuni bukan hal yang salah, apalagi jika hobi tersebut bisa menjadi nilai tambah. Ketekunan pada hobi sering kali menjadi jalan keluar bagi seseorang dalam menjalani rutinitas keseharian.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: