5 Tips Menjaga Kesehatan Mental Anak

Minggu 15-10-2023,08:00 WIB
Reporter : Ilham Prayogi
Editor : Ilham Prayogi

5. Kenali Gangguan Kesehatan Fisik dan Mental Anak

Perasaan negatif pada anak-anak biasanya akan segera berlalu. Tetapi apabila berkepanjangan, maka Moms perlu membantu anak mengatasinya. Mengenali tanda-tanda anak mungkin mengalami gangguan kesehatan mental dapat membantu Moms segera melakukan bimbingan kepada anak dengan tepat. 

BACA JUGA : Segar dan Renyah, Ini 5 Khasiat Air Mentimun, Wanita Pasti Suka

Sama seperti gangguan pada kesehatan fisik anak, untuk menjaga kesehatan mental anak, Moms perlu berdiskusi dengan ahlinya untuk mendapat solusi yang tepat.

Beberapa tanda-tanda yang dapat Moms perhatikan adalah jika anak terlihat sedih dan mudah marah yang berlebihan secara terus menerus, merasa sangat cemas, ketakutan atau mimpi buruk, mau sendiri terus menerus, tidak bisa berkonsentrasi, mengalami perubahan drastis dalam pola makan atau pola tidurnya, dan lain sebagainya. (lacto)

Kategori :

Terkait

Minggu 15-10-2023,08:00 WIB

5 Tips Menjaga Kesehatan Mental Anak