5 Tips Menjalani Sahur di Bulan Ramadhan
5 Tips Menjalani Sahur di Bulan Ramadhan--Chatnews
Menjalani sahur di bulan Ramadhan tentu menjadi hal yang sangat penting, karena akan berpengaruh terhadap aktivitas yang dijalankan setelahnya. Mengonsumsi makanan yang tepat selama sahur akan membuat badan menjadi lebih berenergi. Oleh karena itu, penting bagi kita untuk memilah dan memilih makanan sahur apa saja yang dapat membuat tubuh menjadi lebih semangat dan sehat selama menjalani puasa Ramadhan.
Tips Menjalani Sahur di Bulan Ramadhan
Ada beberapa tips yang dapat dilakukan dalam menjalani sahur selama bulan Ramadhan, untuk badan menjadi lebih sehat. Tentu yang paling utama yaitu kebutuhan air di dalam tubuh harus tetap terpenuhi meskipun sedang menjalani puasa.
Berikut adalah beberapa tips menjalani sahur di bulan puasa yang dapat kalian ikuti:
1. Konsumsi lemak dan karbohidrat kompleks
Lemak jika dikonsumsi dengan cara yang benar akan membuat tubuh akan memberikan efek kenyang yang lama. Tentu tidak semua lemak dapat dikonsumsi ketika sahur. Lemak yang disarankan yaitu lemak tak jenuh yang mana dapat ditemui dalam makanan yogurt, susu, alpukat dan minyak ikan.
Selain itu, kalian juga mesti memerhatikan kebutuhan karbohidrat selama menjalani sahur. Tetap jangan berlebihan karena hanya akan membuat tubuh menjadi midah ngantuk dan lemas.
2. Perhatikan Asupan Serat dan Cairan
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: