Ingin Membuka Usaha di Bidang Kuliner? Inilah 7 Rekomendasi Makanan yang Tidak Cepat Basi

Ingin Membuka Usaha di Bidang Kuliner? Inilah 7 Rekomendasi Makanan yang Tidak Cepat Basi

Ide jualan makanan yang tidak cepat basi--picture by kirin.co.id

Menjalani usaha di bidang makanan banyak dilakukan oleh semua orang. Hal ini dikarenakan makanan menjadi kebutuhan pokok yang pasti dicari orang setiap harinya. 

Banyak kelebihan yang didapat ketika kita menjual produk makanan. Selain itu, jika cita rasa yang disajikan sangat enak, maka pembeli pun tidak akan segan untuk membelinya setiap hari. 

Di sisi lain, kekurangan menjual makanan adalah tidak tahan lama. Ada beberapa makanan yang harus dikonsumsi dalam jangka waktu tertentu. Jika melewati estimasi waktu kesegaran makanan, maka akan basi atau kedaluarsa. 

Apalagi jika kita menjual makanan yang sudah disajikan tetapi tidak terjual habis. Mau tidak mau makanan tersebut harus dibuang. Misalnya saja pedagang roti, bolu, atau kue-kue basah lainnya. 

BACA JUGA:6 Tips bagi Penjual Kue Basah agar Dagangannya Tidak Cepat Basi: Perhatikan Kualitas Bahan hingga Kemasan

Lalu, bagaimana jika kita berniat membuka usaha makanan tetapi ingin meminimalisir makanan yang cepat basi? Yuk simak artikel kali ini untuk menemukan jawabannya. 

Ide Usaha Jual Makanan yang Tidak Cepat Basi

Berikut adalah beberapa ide usaha jual makanan yang memiliki daya tahan lama dan tidak cepat basi:

1. Makanan Kering

Anda bisa menjual berbagai jenis makanan kering seperti keripik, kacang, atau snack kering lainnya. Makanan ini biasanya memiliki umur simpan yang lebih lama dan mudah disimpan.

2. Kue Kering

Kue kering seperti nastar, kastengel, atau kue kering lainnya juga merupakan pilihan yang baik. Kue-kue ini dapat bertahan lebih lama dibandingkan kue basah.

BACA JUGA:Ternyata ini Faktor yang Bikin Makanan Cepat Kedaluarsa: Susu, Sayuran, hingga Makanan Cepat Saji

3. Makanan Beku (Frozen Food)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: