Memugar Petilasan Syekh Lemah Abang di Desa Lebakwana Kramatwatu, Cara Dua Yayasan Ini Melestarikan Budaya

Memugar Petilasan Syekh Lemah Abang di Desa Lebakwana Kramatwatu, Cara Dua Yayasan Ini Melestarikan Budaya

Lokasi Petilasan Syekh Lemah Abang, Desa Lebakwana Kramatwatu, Kabupaten Serang Banten. Saat ini proses pemugaran sudah 90 persen, Minggu (12/2/2023)3--

BACA JUGA:Melihat Pekan Raya Bekasi di Jatiasih

"Apa lagi, ini Petilasan Syekh Lemah Abang yang dipercaya warga di Kampung Lemah Abang. Tentunya nama itu ada asal muasalnya, tentunya untuk menulusuri lebih lanjut perlu campur tangan pemerintah daerah, kami Yayasan hanya mencoba melestarikan,"tukasnya.

Diketahui bahwa petilasan Syekh Lemah Abang di Desa Lebakwana, Kramatwatu, Kabupaten Serang tepat berada di bawah Puncak Gunung Pinang, satu perbukitan setinggi sekitar 300 meter.

BACA JUGA:Resmi Menangkan Gugatan Gedung DPD Golkar Kota Bekasi, Andy Salim Mulai Atur Langkah Baru

Saat ini Gunung Pinang itu sudah menjadi salah satu destinasi wisata alam dan banyak didatangi para wisatawan dari berbagai daerah. Gunung Pinang juga meiliki legenda tersendiri yang dipercaya warga setempat.

Oleh warga Gunung Pinang memiliki cerita tersendiri yang konon mirip dengan cerita Malinkundang di Sumatera Barat. Bedanya Malin menjadi batu sedangkan Dampu Awang beserta kapalnya menjadi sebuah gunung.***

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: