Asian Para Games 2022 Hangzhou Resmi Dibuka, Indonesia Kirim 130 Atletnya, Target Finish di Posisi 10 Besar

Asian Para Games 2022 Hangzhou Resmi Dibuka, Indonesia Kirim 130 Atletnya, Target Finish di Posisi 10 Besar

ilustrasi gambar--

BACA JUGA : Penuh Makhluk Halusnya! Beginilah Suasana Seram dari "Rumah Kapal" di Lampung

Ini diharapkan bisa menjadi tekad kuat untuk para atlet yang berjuang untuk terus berusaha meraih kemenangan. Dan bagian punggung terdapat gambar peta Indonesia yang menggambarkan luasnya wilayah dan budaya-budaya yang ada di Indonesia.

"Itu yang ingin kami tampilkan sebagai sebuah keragaman budaya tapi tetap dalam unity bahwa Indonesia satu-kesatuan, itu yang kami usung,” jelasnya.

Pada ajang Asian Para Games 2022 ini, Indonesia mengirim 130 atlet yang nantinya akan berlaga di 12 cabang olahraga. 

BACA JUGA : Tak Punya Uang Untuk Nonton Saw X di Bioskop, Coba Nonton dan Download Disini Gratis

Skuad merah putih pun di targetkan bisa finish dalam jajaran 10 besar AiPG Hangzhou 2022 dengan membawa pulang 19 medali emas, 23 medali perak, dan 25 medali perunggu. (erf/fjr/ihm)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: