Disdukcapil Karawang Imbau Warga Segera Buat KTP Digital
--
BACA JUGA : Tak Terima Anaknya Dibentak Orang Tua Siswa di Sekolah hingga Jatuh Sakit, Andika Kangen Band Lapor Polisi
Pertama, kata dia, masih ada masyarakat yang beranggapan bila setting KTP digital di handphone maka datanya bisa diretas oleh hacker dan lain-lain.
Selain itu, masih ada masyarakat yang tidak memiliki HP android dengan sistem android yang memadai.
Di sisi lain ada pula ketakutan warga apabila data kependudukan mereka disalahgunakan oknum tidak bertanggungjawab jika dimasukkan ke dalam sistem digital, padahal Mendagri sudah memastikan sistem IKD aman dari peretasan.
"IKD ini program nasional, yang hendaknya turut didukung oleh seluruh lembaga di Indonesia," kata Elfan. (Siska)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: