4 Tempat Wisata Waterpark di Bekasi yang Lagi Hits Tahun 2024
ilustrasi gambar, 4 Wisata Waterpark di Bekasi yang Lagi Hits Tahun 2024--karawangbekasi.disway.id
Sabtu, Minggu: 08.30- 18.00 Wib
BACA JUGA:11 Tempat Wisata Karawang yang Lagi Hits Tahun 2024
4. Kolam Renang THB Waterboom Park
Rekreasi bersama keluarga adalah momen yang ditunggu-tunggu saat lepas dari kesibukan harian.
Salah satu destinasi yang bisa menjadi alternatif yaitu Kolam Renang THB Waterboom Park bagi yang ingin rekreasi main air.
Dikutip dari akun Instagram @funpark_thb, tempat renang satu ini berada di dalam Perumahan Taman Harapan Baru. Alamat tepatnya yaitu di Jalan Taman Harapan Baru Raya No.6, Pejuang, Medan Satria, Bekasi.
Kolam Renang THB Waterboom Park yang luas memiliki arena bermain air yang cukup lengkap dan banyak. Pengelola menyediakan kolam renang indoor dan outdoor yang bisa dijajal untuk rekreasi bersama keluarga dengan harga yang terjangkau.
BACA JUGA:Viral, Video Remaja Putri di Bekasi Dirundung Kakak Seniornya, Diduga Kesal Gegara Kue Pancong!
Jam Buka
Senin 08.00–16.00
Selasa 08.00–16.00
Rabu 08.00–16.00
Kamis 08.00–16.00
Jumat 08.00–16.00
Sabtu 08.00–16.00
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: