PKB Gelar Syukuran Kemenangan Aep-Maslani, Wabup Terpilih Komitmen Realisasikan Program PKB
PKB Karawang menggelar syukuran kemenangan Pasangan Calon Bupati dan Calon Wakil Bupati nomor urut 2 Aep-Maslani pada Pilkada 2024 di kantor DPC PKB Karawang, Sabtu, 14/12/2024.--karawangbekasi.disway.id
"Saat ini sudah tidak ada lagi 01 atau 02, yang ada hanya 3 yaitu persatuan Indonesia. Mudah-mudahan PKB tidak hanya ikut membantu jadi’in nya saja. Tapi juga ikut ngawal pemerintahan Aep-Maslani lima tahun ke depan sampai akhir,” tegasnya.
Ia sangat mengapresiasi, salah satu program PKB yang ingin mendorong pembangunan kantor PCNU Karawang. Ia berkomitmen akan ikut membantu agar program tersebut bisa terealisasi.
“Salah satu program PKB yang ingin mendorong pembangunan kantor PCNU ini sangat baik. Kami akan bersinergi dengan PKB. Semoga bisa terealisasikan di pemerintahan Aep-Maslani. Pokoknya kita akan ikut arahan Pak Kiyai,” tandasnya.
Maslani sangat antusias untuk memajukan PCNU Karawang. Ia memberikan motivasi kepada PCNU Karawang agar bisa memperbaiki kualitas dan memilili fasilitas umum untuk membangun kesejahteraan masyarakat.
BACA JUGA:3 Destinasi Wisata di Karawang yang Cocok untuk Habisin Libur Nataru Bareng Keluarga
BACA JUGA:Nonton SAO Alternative: GGO Musim 2 episode 11 sub Indo beserta link streaming legalnya
"Di Demak itu NU sudah punya rumah sakit yang megah, bahkan RSUD-nya saja kalah. Lah, di Karawang ini kantor saja belum ada. Ketua nya gimana sih ini?,” ungkap Maslani keheranan. (Siska)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: