8 Daerah Jabar Sepakat Terapkan Platform Digital Service Living Lab

Rabu 12-07-2023,17:47 WIB
Reporter : Rajomengiyan
Editor : Rajomengiyan

"Jadi ini sebagai potret diri sendiri dan sekaligus juga membandingkan dengan potret orang lain. Di sini juga bisa saling adopsi dan saling adaptasi program. Misalnya, sejauh mana daerah kita indeks SPBE-nya, lalu dibandingkan dengan indeks daerah lain yang lebih maju," jelas Herman. 

BACA JUGA:Investor Asing Berbondong-bondong Masuk ke Bandara Kertajati

Herman menjelaskan, platform tersebut meskipun dikembangkan Kabupaten Sumedang, namun saat ini menjadi milik semua instansi dan bisa digunakan bersama. Saat ini indeks SPBE Kabupaten Sumedang mencapai 3,89, tertinggi di Jabar.

Kabupaten dan kota yang melakukan kesepakatan penerapan platform Digital Service Living Lab adalah Kabupaten Sumedang, Kabupaten Garut, Kabupaten Kuningan, Kabupaten Majalengka, Kabupaten Bandung, Kabupaten Cirebon, Kota Cirebon dan Kota Tasikmalaya.***

 

Kategori :