Walkot Bekasi Lantik Sekda dan Rotasi Para Kepala Dinas, Utak-Atik Pejabat di Ujung Masa Jabatan

Rabu 30-08-2023,20:35 WIB
Reporter : Gemah
Editor : Gemah

Sementara itu Kepala BKPSDM Kota Bekasi, Nadih Arifin mengatakan dilantiknya  kembali terhadap pejabat Kepala Disdamkar dan Direktur RSUD merupakan hasil penilaian, kecapaian kinerja, kecakapan dalam memimpin dua OPD tersebut.  

"Hasil penilaian mereka ditempatkan diposisi yang sama karena cocok menempati posisi tersebut. Ini dari hasil evaluasi dan assesmennya," ungkapnya. (*)

Kategori :