Dorong Transformasi Digital, Diskominfosantik Gelar Pertemuan Forum Smart City di Hotel Sakura

Jumat 22-12-2023,00:40 WIB
Reporter : Ilham Prayogi
Editor : Ilham Prayogi

Dirinya berharap, melalui kegiatan tersebut menjadi awal sinergi TIK dalam mengimplementasikan smart city di Kabupaten Bekasi. Sehingga membawa kemudahan dalam pembangunan smart city Kabupaten Bekasi yang dikembangkan dalam enam dimensi yaitu, smart governance, smart society, smart living, smart economy, smart environment, dan smart branding.

BACA JUGA:Dani Ramdan : Tahun 2024 Promosi Wisata Industri akan Digencarkan

“Semoga acara Forum Smart City Kabupaten Bekasi dengan tema sinergi pengelolaan TIK untuk membangun Kabupaten Bekasi menuju smart city bermanfaat dan berjalan dengan lancar,” tukasnya. (yogi)

Kategori :