Pemkab Indramayu Suarakan Peran Penting Perempuan dan Kesetaraan Gender di Hari Kependudukan Dunia 2023

Pemkab Indramayu Suarakan Peran Penting Perempuan dan Kesetaraan Gender di Hari Kependudukan Dunia 2023

Pemkab Indramayu Suarakan Peran Penting Perempuan dan Kesetaraan Gender di Hari Kependudukan Dunia 2023 --

BANDUNG---Pemerintah Kabupaten Indramayu menyuarakan pentingnya peran perempuan dalam pembangunan. 

 

Dalam rangkaian peringatan Hari Kependudukan Dunia 2023 yang jatuh pada 11 Juli itu, Pemkab Indramayu juga menggarisbawahi kesetaraan gender menjadi salah satu kunci menuju kemajuan pembangunan yang berkeadilan.  

 

Hal itu dikatakan Bupati Indramayu Nina Agustina, SH MH, CRA pada peringatan Hari Kependudukan Dunia Tahun 2023, Kamis (20/7/2023), di Lapangan Karangampel, Desa Benda, Kecamatan Karangampel, Kabupaten Indramayu (Jawa Barat). 

 

Acara ini dihadiri Deputi Bidang Pengendalian  Penduduk BKKBN, Dr. Bonivasius Prasetya 

 

BACA JUGA:Dukung Investasi 'Emas Hijau' di Wakatobi KKP Persiapkan Skema Integrasi dari Hulu ke Hilir

 

Ichtiarto, S.Si, M.Eng, dengan mengangkat tema lokal "Dengarkan Aspirasi Perempuan & Anak Perempuan". Dihadiri juga jajaran BKKBN, Forum GenRe Kabupaten Indramayu, dan para kader KB. 

 

Dalam memajukan peran perempuan, Bupati mengatakan pemerintahannya membidik empat sektor utama dalam  program pemberdayaan perempuan. 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: