4 Barang Yang Disukai Tikus Di Dalam Rumah
ilustrasi gambar, Tikus--halodoc
Oleh karena itu, tutupilah kesempatan tersebut, dengan mengunci kulkas dengan rapat saat malam hari.
Jika kulkas terkunci rapat, maka tikus tidak akan bisa masuk.
3. Etalase atau Rak Dapur
Orang kerap menaruh bumbu dapur pada etalase atau rak dapur. Karena itu, sangat direkomendasikan untuk menutup etalase dengan kaca geser, yang tidak bisa tikus masuki.
4. Tempat Sampah
Kalau ini tidak perlu dijelaskan lagi bukan? Tikus merupakan hama jorok yang kotor, tentunya hewan pengerat ini sangat menyukai tempat sampah.
Karena itu, pastikan untuk membuang sampah setiap hari, dan tidak direkomendasikan untuk menaruh tempat sampah di dekat kamar mandi.
Perlu diingat dan menjadi catatan utama, semua jenis barang tersebut, merupakan barang-barang yang kerap tikus hampiri pada kediaman manusia.
BACA JUGA:10+ Cara Mengusir Tikus dengan Bahan Alami, Dijamin Tikus Pergi dari Rumah!
Tidak ada larangan sekalipun untuk memiliki barang-barang pada daftar. Hanya saja, harus lebih berhati-hati, dan bijak dalam menggunakannya.
Itulah informasi dan penjelasan singkat, mengenai barang yang disukai tikus. Semoga informasi ini mempermudah pembaca untuk membasmi hama tikus di rumah.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: