8 Rekomendasi Tempat Wisata di Cikarang, Cocok Jadi Pilihan Liburan Bareng Keluarga

8 Rekomendasi Tempat Wisata di Cikarang, Cocok Jadi Pilihan Liburan Bareng Keluarga

Tempat Wisata di Cikarang, Cocok Jadi Pilihan Liburan Bareng Keluarga--karawangbekasi.disway.id

KARAWANGBEKASI.DISWAY.ID - Cikarang adalah salah satu kota yang terletak di provinsi Jawa Barat. Cikarang berada di kawasan Bekasi dengan jarak yang tidak terlalu jauh dari ibukota Jakarta atau berada di dekat wilayah Karawang. Banyak tempat wisata menarik yang berada di Cikarang

Tempat wisata Cikarang menyediakan banyak pemandangan indah yang dikemas untuk liburan bersama keluarga ataupun kerabat dekat.

Bagi kamu pencinta suasana alam, tempat wisata di Cikarang bisa menjadi pilihan liburan kamu. Suasana yang ditawarkan dapat memanjakan mata dan membuat tubuhmu terasa bugar. Tempat wisata di Cikarang merupakan tempat wisata yang cocok untuk wisatawan lokal maupun wisatawan asing.

Oleh sebab itu, bagi kamu yang mencari destinasi liburan bersama keluarga atau kerabat dekat, tempat wisata di Cikarang bisa masuk dalam list wisata yang akan kamu kunjungi. Tempat wisata di Cikarang dapat membantu kamu dan keluarga menghilangkan penat karena padatnya aktivitas.

BACA JUGA:Nonton Bakuage Sentai Boonboomger Episode 15 sub Indo: 'Lock and Key'

Dirangkum dari berbagai sumber, inilah beberapa tempat wisata di Cikarang yang wajib kamu kunjungi.

1. Kampung Djamoe Cikarang

Tempat wisata di Cikarang yang bisa kamu kunjungi adalah kampung djamoe Cikarang. Kampung djamoe Cikarang adalah tempat wisata edukasi yang bisa dikunjungi bersama keluarga atau kerabat dekat. Kampung djamoe edukasi bisa menambah pengetahuan kamu tentang jamu atau obat-obatan herbal yang sudah jarang ditemui di daerah perkotaan.

Selain itu, kampung djamoe Cikarang ini cocok untuk ruang belajar anak-anak tentang jamu dan obat-obatan herbal.Selain sebagai tempat wisata edukasi, tempat wisata di Cikarang satu ini menyuguhkan pemandangan danau buatan dan sawah padi organik dengan suasana yang sejuk dengan banyaknya pohon-pohon hijau yang rindang. Kampung djamoe Cikarang ini berlokasi di daerah Cikaran Selatan, Jawa Barat.

2. Saung Ranggon

Saung ranggon adalah tempat wisata di Cikarang selanjutnya yang bisa kamu kunjungi untuk melepas penat bersama keluarga. Saung Ranggon merupakan wisata sejarah yang didirikan abad 16 masehi oleh Pangeran Rangga.

Ditempat ini kita bisa bersantai disaung sambil menikmati pemandangan hijau yang menyejukan. Selain menikmati indahnya pemandangan alam, kamu bisa menambah pengetahuan sejarah jika berkunjung ke Saung Ranggon. Saung ranggon berlokasi di desa Cikedokan, Cikarang Barat.

BACA JUGA:Dijamin Ampuh! Inilah Rekomendasi Jenis Tanaman yang Bisa Mengusir Rayap di Rumah

3. Taman Buaya Indonesia

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: