Temanmu Toxic? Simak Cara Keluar dari Toxic Friendship agar Hidup Jauh dari Drama

Temanmu Toxic? Simak Cara Keluar dari Toxic Friendship agar Hidup Jauh dari Drama

-(Pixabay/StockSnap)-

KARAWANGBEKASI.DISWAY.ID - Tidak seorang pun harus tahan dengan lingkungan yang buruk. Jadi, penting untuk mengetahui cara keluar dari toxic friendship.

 

Banyak individu yang tidak menyadari bahwa mereka berada dalam lingkaran pertemanan yang beracun.

 

Seharusnya, teman sejati memberikan dukungan, mengurangi rasa kesepian, dan menciptakan kebahagiaan.

 

Namun, tidak semua teman mampu memberikan dampak positif. Beberapa di antaranya bisa menjadi "racun" yang berdampak negatif pada kehidupan.

simak cara keluar dari toxic friendship berikut ini yuk!

BACA JUGA:Kenali Ciri-ciri Toxic People Di Sekitarmu agar Hidup Lebih Bahagia

 

Cara keluar dari toxic friendship

 

Ada 2 pilihan yang bisa kamu lakukan, yaitu berbicara dengan teman jika sikapnya tidak menyenangkan.

 

Mungkin saja, persahabatan masih bisa diselamatkan. Pilihan lainnya adalah mengakhiri pertemanan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: