Rekomendasi Aplikasi Pinjol Dengan Tenor Pinjaman Jangka Pendek dan Telah Berafiliasi dengan OJK
Pinjaman dana --
KARAWANGBEKASI.DISWAY.ID- Butuh uang cepat? Minjem sana sini gak ada yang kasih pinjam. Minjam ke Bank tapi permohonan malah di tolak, kredit online solusinya.
Kredit online menjadi satu satunya jalan pintas bagi beberapa orang yang membutuhkan biaya besar dalam jumlah yang cepat. Sistim Kredit atau peminjaman online ini semakin popular di Masyarakat, seiring dengan kemudahan yang ditawarkan layanan pinjol untuk meminjamkan uang.
Meski demikian, ada sejumlah risiko yang perlu diperhatikan ketika mengajukan pinjaman melalui platform pinjol. Misalnya suku bunga di pinjol jauh lebih tinggi dibandingkan dengan bank.
BACA JUGA:5 Rekomendasi Saus untuk Chiken Katsu yang Wajib Kamu Coba
Ada beberapa mitra pinjol yang kerap menyebarkan data pribadi peminjam sebagai ancaman untuk membayar pinjaman. Karena tidak semua pinjol memiliki izin operasi dari OJK (Otoritas Jasa Keuangan).
Pinjol Terdaftar OJK dengan Tenor Pendek
Oleh karena itu, bagi kamu yang ingin memimnjam uang lewat jasia pinjol. Jangan Cuma cari pinjol yang bisa cairkan uang dalam waktu yang cepat tapi juga cari pinjol yang punya tenor jangka pendek. Tenor adalah jangka waktu yang diberikan kepada peminjam berikut bunganya.
Carilah pinjol dengan tenor pendek karena hal tersebut akan mempengaruhi besaran cicilan yang harus dibayarkan peminjam setiap bulan. Ada gak sih pinjol yang terdaftar OJK dan bisa cairin pinjaman dengan tenor pendek? Simak informasinya disini :
1. Julo
JULO adalah salah satu platform pinjaman online terbaik yang telah menyediakan kredit tanpa jaminan sejak 2016. Melalui aplikasi smartphone, Anda dapat meminjam dana yang bisa digunakan untuk berbagai keperluan, seperti transfer atau penarikan dana, membayar tagihan listrik PLN dan BPJS Kesehatan, membeli pulsa atau paket data, serta sebagai dompet digital.
JULO menawarkan pencairan dana yang cepat dengan plafon pinjaman yang cukup besar, mulai dari Rp 500.000 hingga Rp 15.000.000. Bunga yang dikenakan berkisar antara 3%-6% per bulan, dan masa pinjaman dapat dicicil dalam jangka waktu 3 hingga 8 bulan. Sebagai contoh.
Syarat mengajukan limit kredit digital di JULO
Jika Anda tertarik untuk meminjam dari JULO, berikut adalah syarat-syaratnya:
- Berdomisili di wilayah Indonesia / Warga Negara Indonesia
- Pemohon berusia 18 – 65 Tahun
- Berpenghasilan minimal Rp. 2.500.000 untuk julo Turbo dan RP. 2.000.000 untuk JULO Kredit Digital
- Pemohon memastikan sudah mendapatkan izin akses (Allow Permision) di HP mu
- Mengajukan kredit menggunakan handphone pribadi
2. Tunaiku
Tunaiku adalah produk pinjaman online dari PT Bank Amar Indonesia Tbk yang sudah terdaftar di OJK sebagai teknologi finansial (FinTech). Layanan ini memungkinkan Anda untuk mendapatkan pinjaman online dengan mudah, bahkan tanpa memerlukan agunan.
Tunaiku menawarkan pinjaman dengan tenor yang panjang dan proses yang sederhana, termasuk pengajuan cepat yang hanya memerlukan waktu 10 menit, verifikasi dalam 24 jam, pencairan dana yang cepat, dan pembayaran cicilan tanpa bunga.
Syarat mengajukan limit kredit digital di Tunaiku
Jika Anda tertarik untuk meminjam dari Tunaiku, berikut adalah syarat-syaratnya:
- Warga Negara Indonesia (WNI)
- Usia 21 hingga 55 tahun
- Memiliki rekening bank
- Memiliki pekerjaan atau penghasilan
- Alamat KTP atau domisili berada dalam area layanan Tunaiku
Proses pengajuan pinjaman di Tunaiku memerlukan waktu maksimal sekitar 7 hari dari awal pendaftaran hingga dana cair ke rekening Anda.
3. 3. Akulaku
Akulaku adalah salah satu pinjol terbaik lainnya yang menawarkan pinjaman tanpa agunan dengan tenor hingga 15 bulan. Dengan Akulaku, Anda dapat memenuhi kebutuhan mendesak dengan cepat hanya dengan mendaftar melalui smartphone. Pinjaman yang disetujui akan langsung ditransfer ke rekening bank Anda.
BACA JUGA:Ternyata Inilah Tips Rahasia Membuat Chiken Katsu yang Renyah, Dijamin Gak Akan Gagal
Akulaku memiliki dua jenis produk pinjaman, yaitu Dana Cicil dan KTA Asetku. Dana Cicil memungkinkan pencairan dana kilat dalam waktu 5 menit setelah pengajuan disetujui. Tenor pinjamannya berkisar antara 91 hari hingga 15 bulan dengan plafon maksimal Rp 15 juta.
Syarat mengajukan limit kredit digital di Akulaku
Jika Anda tertarik untuk meminjam dari Akulaku, berikut adalah syarat-syaratnya:
- Segera lakukan pendaftaran akun di aplikasi akulaku
- Ajukan pinjaman dengan nominal yang disesuaikan dengan kemampuan pemohon
- Isi data pengajuan pinjaman dengan data yang valid
- Kemudian, menunggu persetujuan
4.
4. Pinjaman online Tokopedia
Pinjaman online merupakan produk untuk membiayai pinjaman berjangka para pelanggan seperti pinjaman agunan BPKB, pinjaman KTA tanpa cc, pinjaman pribadi, pinjaman modal usaha dan masih banyak jenis kategori pinjaman lainnya.
Pinjaman online memungkinkan pelanggan untuk meminjam dana mulai dari Rp 1 juta hingga 3 Miliar. Jangka waktu pinjaman bisa berdurasi bulanan atau tahunan. Untuk bulanan mulai 1-6 bulan, sedangkan periode pinjaman tahunan mulai 1 – 6 tahun.
Syarat mengajukan limit kredit digital di Pinjaman Online Tokopedia
Jika Anda tertarik untuk meminjam dari Tokopedia, berikut adalah syarat-syaratnya :
- Pengajuan pinjaman dilakukan oleh pemohon yang telah terdaftar
- Pemohon menyetujui dan memberikan wewenang pada Tokopedia untuk memerikan informasi pemohon kepada Mitra Penyedia Pinjaman terkait.
- Pemberian pinjaman dan/atau penolakan merupakan sepenuhnya hak Mitra Penyedia Pinjaman.
- Pengguna setuju untuk mematuhi syarat dan ketentuan dari Mitra Penyedia Pinjaman terkait.
- Tokopedia tidak bertanggung jawab atas kerugian ataupun kendala yang timbul atas penyalahgunaan akun Pengguna yang diakibatkan oleh kelalaian Pengguna,
5. 5. DanaBijak
Jika anda ingin mendapatkan pinjaman online memenuhi kebutuhan kesehatan, dana pendidikan, pengeluaran mendadak dan kebutuhan lain Anda bisa menggunakan DanaBijak. DanaBijak memberikan plafon pinjaman hingga 20 juta dengan tenor mulai dari 4 hingga 12 bulan.
BACA JUGA:Mudah Banget, Ternyata Ini Tips Agar Daging Katsu Lembut dan Bumbunya Terasa
Syarat mendaftar di DanaBijak adalah merupakan Warga Negara Indonesia yang berusia mulai dari 21 hingga 55, domisili di Jabodetabek, memiliki penghasilan minimal 2,5 juta per bulan, serta memiliki alamat email dan rekening bank aktif.
Syarat mengajukan limit kredit digital di DanaBijak
Jika Anda tertarik untuk meminjam dari DanaBijak, berikut adalah syarat-syaratnya :
- Unduh aplikasi danabijak di android atay mengunjungi situs danabijak
- Mempelajari syarat dan ketentuan produk melalui simulator pinjaman onine
- Aktifkan akun dana bijak dengan melakukan verifikasi OTP
- Isi data diri dan mengunggah foto selfie
- Selesaikan pengajuanmu dan dapatkan hasil dalam waktu singkat, kemudian dana pinjaman sudah cair ke rekeningmu!
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: