Bingung Mau Liburan Kemana? Ini Nih 7 Tempat Wisata di Kabupaten Tanggamus yang Lagi Hits Tahun 2024

Bingung Mau Liburan Kemana? Ini Nih 7 Tempat Wisata di Kabupaten Tanggamus yang Lagi Hits Tahun 2024

ilustrasi gambar, 7 Tempat Wisata di Kabupaten Tanggamus yang Lagi Hits Tahun 2024--

Disamping itu, Embun dari air yang tertiup angin akan menyapu wajah anda dan sensasi dingin dan sejuk langsung terasa.

Air Terjun Lembah Pelangi ini ada dua, satu pada bagian atas dengan ketinggian mencapai 90 meter.

Sedangkan bagian yang kedua berjarak  50 meter berada dibawah air terjun yang pertama. Untuk medan menuju air terjun yang ke dua ini lebih curam.

Jadi pengunjung wajib berhati hati saat menuju air terjun kedua tersebut.

BACA JUGA:4 Tempat Wisata Waterpark di Bekasi yang Lagi Hits Tahun 2024

3. Gunung Tanggamus

Gunung Tanggamus merupakan salah satu gunung tertinggi ke dua di Lampung. Dengan ketinggian mencapai 2.102m diatas permukaan laut.

Tidak heran kalau gunung ini banyak dijadikan tempat pendakian dan camping oleh para wisatawan, baik wisatawan lokal maupun pendatang.

4. Air Terjun Gadis Kelumbayan

Wisata air terjun yang satu ini memiliki empat tingkatan dan yang paling unik adalah Air Terjun Gadis. 

Dinamakan air terjun gadis dikarenakan ada penampakan wajah seorang gadis di tebing air terjun tersebut.

BACA JUGA:Nonton Woody Woodpecker Goes to Camp 2024 Subtitle Indonesia

Air terjun ini juga tidak jauh dari wisata lainnya  yakni Teluk Kiluan dan Pantai Gigi Hiu yang sudah banyak dikenal wisatawan.

5. Pantai Sawmil

Wilayah Tanggamus berada di Teluk Semaka menjadikannya memiliki garis pantai yang sangat panjang sekaligus memberinya banyak pantai mengagumkan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: