Tata Cara Menyembelih Hewan Kurban Sesuai Syariat Islam, No 7 Wajib Diketahui

Tata Cara Menyembelih Hewan Kurban Sesuai Syariat Islam, No 7 Wajib Diketahui

Tata Cara Menyembelih Hewan Kurban Sesuai Syariat Islam, No 7 Wajib Diketahui-Tata Cara Menyembelih Hewan Kurban Sesuai Syariat Islam, No 7 Wajib Diketahui-Foto: Madaninews.id

Menyembelih hewan kurban harus dilakukan sesuai dengan syariat Islam untuk memastikan kehalalan dan kebaikan ibadah tersebut. Berikut adalah langkah-langkah yang perlu diperhatikan dalam menyembelih hewan kurban:

 

1. Niat dan Persiapan

   - Berniat menyembelih hewan kurban untuk Allah SWT.

   - Pastikan hewan dalam kondisi sehat dan tidak stres.

   - Siapkan peralatan penyembelihan, seperti pisau yang tajam, air, dan tempat yang bersih.

2. Pisau yang Tajam

   - Gunakan pisau yang sangat tajam untuk memastikan penyembelihan berlangsung cepat dan mengurangi penderitaan hewan. Terkadang hal ini sering dilupakan oleh beberapa orang. Padahal ini merupakan hal yang paling penting supaya hewan yang disembelih nanti tidak akan merasa kesakitan.

Dan perlu diingat juga ketika menyembelih hewan kurban tidak boleh memotong leher hewan tersebut secara bolak balik. Cukup dilakukan satu kali sayatan supaya tidak menyakiti hewannya.

3. Menghadap Kiblat

   - Arahkan hewan menghadap kiblat sebelum hewan akan disembelih. Pastikan posisinya sudah benar dan tidak kesusahan ketika darah hewan tersebut mengalir ketika disembelih nanti.

4. Membaringkan Hewan

   - Baringkan hewan dengan posisi miring ke sisi kiri agar lebih mudah bagi penyembelih yang kebanyakan menggunakan tangan kanan.

5. Membaca Bismillah dan Takbir

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: