Beri Ruang Anak Muda Indonesia Berkreasi, Sharp Luncurkan Campaign Sharp Content Creator Hunt 2024

Beri Ruang Anak Muda Indonesia Berkreasi, Sharp Luncurkan Campaign Sharp Content Creator Hunt 2024

Beri Ruang Anak Muda Indonesia Berkreasi, Sharp Luncurkan Campaign Sharp Content Creator Hunt 2024--karawangbekasi.disway.id

Guna meningkatkan kesadaran masyarakat akan keunggulan produk smartphonenya. Sharp menggelar kompetisi Sharp Content Creator Hunt 2024. 

“Kompetisi ini di gelar oleh Sharp Indonesia untuk memperkenalkan produk smartphonenya sekaligus sebagai upaya Sharp dalam memajukan industri konten kreator Indonesia dengan menghadirkan konten kreator muda yang kreatif, inovatif dan inspiratif," ujar Shinji Teraoka.

BACA JUGA:Dukung Penurunan Angka Stunting, PT Nestle Indonesia Program 100 Hari Pendampingan Gizi di Karawang

BACA JUGA:SMPN 2 Cibuaya Lepas 63 Siswa, Lulusan Diharapkan Lanjutkan Sekolah

Pendaftaran Sharp Content Creator Hunt 2024 dibuka mulai 1 Juli hingga 30 September 2024. 

Sharp memberikan kesempatan bagi seluruh konten kreator Indonesia berusia 16 – 40 tahun untuk mengikut sertakan karya video mereka dengan cara mengunggahnya ke akun Instagram peserta. 

Video reels berdurasi 60 detik ini harus menggunakan smartphone Sharp AQUOS sense8 dengan tema “Peran Anak Muda Untuk Indonesia”.

BACA JUGA:'Bursa' Dukung H Aep Syaepuloh Kembali Jadi Bupati Karawang di Pilkada 2024 Karena Ini...

BACA JUGA:Gudang Sparepart Motor di Jakut Ludes Dilahap Si Jago Merah, Diduga Gegara Puntung Rokok, 1 Alami Luka Bakar

“Guna menjaring peserta, Sharp pun menggelar program Sharp AQUOS Series Experience Tour dengan mengunjungi beberapa kampus pilihan untuk memberikan workshop smartphone photography & videography dan pengalaman menggunakan produk- produk smartphone Sharp”, jelas Pandu Setio Senior PR & Brand Communication Head Department.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: