Erina Gudono Sebut Semester Ketiga Kehamilan, Ini Perbedaan Semester dan Trimester pada Masa Kehamilan

Erina Gudono Sebut Semester Ketiga Kehamilan, Ini Perbedaan Semester dan Trimester pada Masa Kehamilan

Erina Gudono Sebut Semester Ketiga Kehamilan, Ini Perbedaan Semester dan Trimester pada Masa Kehamilan-(Pixabay/Lisa Runnels)-

- Tulang bayi menjadi lebih kuat.

- Gerakan bayi dalam rahim lebih terasa.

- Mata bayi sudah bisa membuka dan merespons cahaya.

- Fungsi paru-paru bayi hampir sempurna.

- Rambut halus atau lanugo mulai rontok dan digantikan oleh lapisan vernix.

- Menjelang persalinan, posisi janin akan turun lebih rendah dengan kepala menghadap ke bawah.

Perubahan yang dialami ibu hamil selama trimester ketiga meliputi:

- Sering merasakan mulas atau sakit perut.

- Sesak napas.

- Pembengkakan pada pergelangan kaki, wajah, dan jari-jari.

- Kesulitan tidur atau insomnia.

- ASI mungkin mulai bocor dari payudara.

- Perubahan suasana hati.

- Perubahan pada payudara dan puting.

- Sering buang air kecil.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: