Setop Kekerasan Seksual di Pondok Pesantren
Ketua Kopri PMII Karawang, Desi Novalina-KBE-karawangbekasi.disway.id
Oleh karena itu, saya dan jajaran pengurus Kopri Cabang PMII Karawang terus mendesak pemerintah untuk terus memonitoring pembentukan Satgas PPKS di seluruh pondok pesantren di Karawang.
BACA JUGA:DPPKB Karawang Kejar Target PK24, Intervensi Percepatan di Dua Kecamatan
Dan pengurus Kopri PMII Karawang akan tiba di Kemenag dengan segera untuk mempertanyakan tindak lanjut mengenai upaya preventif tersebut.
Kasus ini akan perlahan terkikis jika seluruh elemen seperti pemerintah, masyarakat dan orang tua bersama-sama berkomitmen mencegah dan mengatasi segala tindak kekerasan seksual.
Karena tindakan kekerasan seksual ini akan berdampak besar pada fisik dan psikis anak-anak di kemudian hari. Lalu, saya berharap bahwa aparat penegak hukum (APH) dapat bertindak tegas pula dalam menangani kasus tersebut. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: