Kejati Jabar Geledah Rumah Sekda Karawang Terkait Dugaan Korupsi Ruislag Rp 64 Miliar

Senin 20-05-2024,15:34 WIB
Reporter : Rizki Andika
Editor : Rizki Andika

Penggeledahan di ruang kerja Sekda Acep Jamhuri ini mengejutkan kalangan Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkungan Pemkab Karawang. Perkembangan kasud ruislag terbaru ini semakin menambah kegemparan karena Acep Jamhuri disebut-sebut sebagai salah satu kandidat kuat dalam pemilihan bakal calon bupati Karawang.

 

Dalam operasi ini, penyidik mengamankan dua kardus berkas dan satu unit printer dari ruangan Sekda

Kategori :