One Piece : 11 Fakta Menarik Tentang Usopp, Si Penembak Jitu di Kru Topi Jerami

One Piece : 11 Fakta Menarik Tentang Usopp, Si Penembak Jitu di Kru Topi Jerami

ilustrasi gambar--

Hal ini semakin diperkuat dengan fakta bahwa nama Usopp diambil dari kata dalam bahasa Jepang, yakni ‘uso’ yang berarti bohong/pembohong.

3. Dia bahkan lahir pada April Mop

April Mop atau April Fools merupakan hari di mana semua orang dapat berbohong dan kebohongan tersebut dimaklumi. 

BACA JUGA : Digimon Ghost Game : 10 Bentuk Evolusi Gammamon, Berawal dari Curimon Sampai Siriusmon

Hari itu jatuh pada tanggal 1 April. Untuk memperkuat karakter Usopp yang merupakan seorang pembohong, Oda menceritakan bahwa Usopp lahir pada tanggal 1 April.

4. Hidung Usopp Sedikit Lebih Panjang Dari Kaku

Usopp dan Kaku dari CP9 sama-sama memiliki ukuran hidung panjang, bedanya Usopp memiliki bentuk hidung melingkar sedangkan milik Kaku berbentuk persegi. 

Zoro sempat salah mengira Kaku sebagai Usopp saat Kaku mengecek kapal Topi Jerami. Menurut Oda, hidung yang dimiliki oleh Usopp ini mempunyai ukuran yang lebih panjang daripada hidung Kaku.

5. Usopp Anak yang Berbakti pada Ibu

Penggemar One Piece pasti sudah tahu bila Usopp merupakan salah satu karakter yang sangat menyayangi ibunya. 

BACA JUGA : 8 Hal Menarik yang Terlewat di Avatar The Legend of Aang

Ia tetap setia untuk merawat dan menjaga Banchina yang kerap sakit-sakitan karena merindukan sang suami.

Usopp sering berbohong dan mengatakan bahwa ayahnya, Yassop sudah kembali. Sikap konyol tersebut membuatnya kerap memperoleh penilaian buruk di mata penduduk desa. Meski begitu, Usopp sama sekali tidak peduli. Ia bahkan rela dicap sebagai pecundang demi menjaga kesehatan Banchina.

6. Mewarisi Kemampuan Ayahnya

Usopp adalah putra dari Yasopp yang dikenal sebagai penembak jitu Bajak Laut Akagami. Yasopp mampu membidik targetnya dengan tepat memakai pistol andalannya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: