Merasa Terganggu Karena Batuk saat Puasa? Coba 10 Cara Ini, Ibadah Kembali Lancar

Merasa Terganggu Karena Batuk saat Puasa? Coba 10 Cara Ini, Ibadah Kembali Lancar

ilustrasi gambar, Batuk--karawangbekasi.disway.id

Menghindari pemicu alergi adalah cara mengatasi batuk saat puasa, mengingat pemicu batuk adalah alergi. Pemicu ini seperti jamur, bulu hewan peliharaan, dan debu.

BACA JUGA:Banjir di Kabupaten Jepara Jateng, 8 Kecamatan Terdampak, Ratusan Warga Mengungsi Ketempat yang Aman

Cara mengatasi batuk saat puasa bisa pula dengan mulailah bersihkan rumah secara berkala. Tujuannya agar penyebab alergi atau alergen tidak terhirup oleh sistem pernapasan dan menyebabkan batuk.

Bisa dengan mengandalkan penyedot debu. Cara mengatasi batuk saat puasa, bisa dengan mencuci sarung bantal dan seprei dengan air panas setidaknya satu minggu sekali. Lebih rajin melakukan mandi dan menghindari asap rokok.

Mandi atau Berendam Air Hangat

Mandi atau berendam air hangat adalah cara mengatasi batuk saat puasa yang mudah dilakukan di rumah. Cara ini akan membuat saluran pernapasan lebih lembap. Sehingga akan membuat dahak lebih cepat keluar dan meringankan batuk yang dialami saat puasa. Berbeda bagi penderita asma, jangan lakukan cara mengatasi batuk saat puasa ini. Uap yang dihirup oleh penderita asma akan membuat asma semakin buruk.

BACA JUGA:Satpol PP Karawang Periksa Tiga Tempat Karaoke dan Spa yang Langgar Aturan

Aromaterapi

Aromaterapi adalah praktik menggunakan minyak esensial untuk menenangkan dan menyembuhkan gangguan kesehatan tertentu. Minyak esensial Eucalyptus atau kayu putih dapat membantu meredakan batuk kering dengan bekerja sebagai dekongestan.

Udara kering dapat memperburuk batuk kering. Coba cara mengatasi batuk saat puasa dengan tambahkan kayu putih ke diffuser, spritzer, atau inhaler.

Bisa juga menambahkan beberapa tetes air panas ke dalam mangkuk dan tarik uapnya sebagai cara mengatasi batuk saat puasa. Mengharumkan ruangan dengan eucalyptus dapat membantu mendapatkan tidur malam yang lebih baik.

BACA JUGA:Selama Dua Bulan, Polres Karawang Berhasil Tangkap 24 Tersangka Jaringan Narkotika dan OKT

Istirahat Cukup

Istirahat cukup adalah cara mengatasi batuk saat puasa yang dapat membantu tubuh mengembalikan stamina sekaligus menambah energi. Energi ini dibutuhkan tubuh untuk meningkatkan sistem imunitas tubuh terutama saat sedang menjalankan ibadah puasa.

Sistem imunitas inilah yang akan melawan infeksi virus atau bakteri yang menyebabkan batuk. Saat sedang mudik, usahakan untuk selalu istirahat selama perjalanan mudik dan hindari begadang. Anda juga dapat mencoba menambah 1 bantal saat Anda tidur untuk mengurangi batuk dan sesak saat malam hari.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: berbagai sumber